Tapi Tidak Ada Nadi Yang Dinikahi Pemiliknya
![]() |
Pict By Babyrain.com |
Aku
berkunjung ke rumahmu untuk mengantar buah yang dipanen pagi tadi.
Biasanya kamu akan selalu membawaku masuk ke dalam kamarmu untuk
menikmati buah itu bersama-sama. Macam-macam, apel, jeruk dan
semangka.